Diberdayakan oleh Blogger.

Ketentuan Barang Bagasi di KRL Commuter

Posted by RoKer Mania | Info KRL | Info Jadwal KRL

Ketentuan Barang Bagasi di KRL Commuter saya dapat dalam beberapa gambar di stasiun Cikini yang  tentunya di semua stasiun KRL Commuter tidak berbeda jauh.

Dengan adanya perangkat ini, akan mempermudah bagi petugas untuk memberi penjelasan / alasan kepada calon penumpang akan ketentuan Barang Bagasi di KRL Commuter apabila membawa bagasi melebihi kapasitas.

Dan bagi calon penumpang KRL Commuter akan mudah pula dan tahu Ketentuan Barang Bagasi yang akan di bawa kedalam KRL Commuter.

Berikut  Ketentuan Barang Bagasi di KRL Commuter
  • Setiap penumpang boleh membawa barang bagasi tangan yang hanya dapat dijinjing / diletakan pada rak bagasi dengan ukuran maksimum :  100cm x 40cm x 30cm
  • Sepeda dilarang masuk kecuali sepeda lipat
  • Penumpang kereta api jarak jauh yang menggunakan KRL tetap mengikuti ketentuan barang bawaan yang diperbolehkan



 










Related Post



mbah jamrong mengatakan...

kalo membawa barang bawaan lebih dari yang ditentukan harus bagai mana???? apa ada tiket khusus barang??? and beli nya di loket mana???? sebelumnya trimakasih atas infonya

Posting Komentar

footer